Lawang sewu merupakan bangunan jaman kolonial yang dibangun sebagai markas perusahaan kereta api Hindia Belanda. Nama lawang sewu berasal dari bahasa jawa yang berarti “seribu pintu”. Nama berasal dari desain bangunan yang memiliki banyak pintu.
Lawang sewu merupakan bangunan jaman kolonial yang dibangun sebagai markas perusahaan kereta api Hindia Belanda. Nama lawang sewu berasal dari bahasa jawa yang berarti “seribu pintu”. Nama berasal dari desain bangunan yang memiliki banyak pintu.